PERWAKILAN PROVINSI SULAWESI TENGAH

Picture1

Salah satu yang seringkali menjadi temuan pemeriksaan BPK pada pemerintah daerah adalah terkait pengadaan barang dan jasa. Meskipun sudah banyak Peraturan Pemerintah yang telah diterbitkan, namun masih sering terjadi permasalahan- permasalahan seputar pengadaan jasa. Untuk itu, BPK Perwakilan Provinsi Sulawesi Tengah mengadakan diklat pemeriksaan barang dan jasa pada tanggal 21-24 Agustus 2017.

Picture2
Free WordPress Themes, Free Android Games