Sumber : Mercusuar
Edisi : Rabu, 18 September 2013
Besaran bantuan operasional sekolah (BOS) SMA bagi setiap siswa penerima masih belum jelas alias masih simpang siur. Menurut versi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Sulteng, setiap siswa dialokasikan anggaran sebesar Rp 720 ribu dalam setahun sedangkan versi sekolah sebesar Rp 1 juta atau terjadi selisih Rp 280 ribu.