Program percepatan pengentasan kemiskinan (P3K) di Kabupaten Buol tahun ini diprioritaskan pada bidang pertanian, peternakan dan perkebunan yang dipusatkan di Kecamatan Paleleh yang meliputi empat desa yakni Desa Lilito, Melangato, Ummu, dan Desa Pionoto.