Sumber : Mercusuar
Edisi : Sabtu, 17 September 2011
Ratusan Aset Pemerintah Kabupaten Tolitoli, berupa tanah dan bangunan yang tersebar di 10 kecamatan belum memiliki sertifikat. Kebanyakan yang belum memiliki sertifikat adalah sekolah negeri dan puskemas.