Sumber : Sulteng Post
Edisi : Jum’at, 08 November 2013
Ketua Kelompok Kerja Audit Lingkungan sedunia Ali Masykur Musa meminta kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Sulawesi Tengah agar mulai mengaudit pengelolaan lingkungan di daerah khususnya terkait dengan pertambangan.