Bupati Poso Drs Piet Inkiriwang MM mengklaim bahwa pembangunan daerah yang telah dikerjakannya lebih dari delapan tahun terakhir (sejak menjabat Bupati Poso tahun 2005, red) telah merata dan menyetuh semua lapisan masyarakat. Sebab itu, dia tak sependapat, jika pembangunan daerah diera kepemimpinannya sebagai Bupati, hanya dititikberatkan pada wilayah atau kalangan tertentu.
[download berita selengkapnya]